News
Ron Baron: Tak Akan Jual Tesla | Analis Wall Street: Hold
Investor miliarder Ron Baron tetap bullish pada TSLA meski saham turun. Berbeda dengan analis Wall Street yang memberi rating 'Hold'.
News
Investor miliarder Ron Baron tetap bullish pada TSLA meski saham turun. Berbeda dengan analis Wall Street yang memberi rating 'Hold'.
News
Berkshire Hathaway milik Warren Buffett borong 17.8 juta saham Alphabet (Google). Ini akan menambah $15 juta cuan dividen tahunan jelang ia pensiun.
News
Pencarian Google untuk "AI bubble" melonjak 950%. Apakah ini sinyal gelembung baru seperti dot-com, atau fundamentalnya berbeda?
News
Alibaba luncurkan Qwen App gratis di Tiongkok, didukung model Qwen3 dan investasi 380 miliar yuan. Bukan hanya chat, ini asisten AI untuk tugas nyata
News
Ford pindah markas pertama kali dalam 70 tahun. Lihat fasilitas canggih 'The Hub' yang dirancang untuk menarik talenta AI dan wujudkan rencana Ford+
News
Pasar cooling down sementara investor mencermati arah pergerakan minggu ini. Pasar saham AS menutup pekan lalu dengan pergerakan hati-hati. Dow melemah 0,65 persen dan S&P 500 turun tipis 0,05 persen, mencerminkan sikap wait and see dari investor menjelang rilis data ekonomi dan earnings besar minggu ini.
News
Wall Street melemah seiring prospek suku bunga berubah. Bursa saham AS kompak melemah pada Kamis setelah ekspektasi pemangkasan suku bunga Federal Reserve di bulan Desember turun drastis. S&P 500 jatuh 1,6 persen, Dow Jones turun 1,7 persen, dan Nasdaq 100 merosot lebih dari 2 persen seiring
News
Dow mencetak rekor baru didukung penguatan sektor keuangan. Dow Jones kembali mencatat rekor tertinggi baru pada Rabu, didorong lonjakan saham-saham perbankan dan sektor yang sensitif terhadap kondisi ekonomi. Key financials seperti Goldman Sachs, JPMorgan, dan American Express mencatat level tertinggi baru, sementara sektor kesehatan juga mencatat performa kuat. Pergerakan ini
News
Optimisme meningkat seiring kemajuan pembahasan di Washington. Dow Jones mencatat rekor tertinggi baru pada Selasa, didorong oleh optimisme bahwa pembahasan di Washington semakin dekat menghasilkan kesepakatan untuk mengakhiri shutdown pemerintah AS yang sudah berlangsung 41 hari. Persetujuan Senat atas rancangan undang-undang pendanaan sementara membuka jalan bagi pemungutan suara di House
News
Pasar bergerak positif di tengah pembahasan anggaran AS. Pasar saham AS memulai minggu dengan nada positif seiring tumbuhnya optimisme bahwa pembuat kebijakan di Washington semakin dekat mencapai kesepakatan untuk mengakhiri shutdown pemerintah yang telah berlangsung selama 41 hari. Kemajuan ini mengangkat kepercayaan investor dan memberikan angin segar bagi pasar setelah
News
Setelah penutupan pemerintahan terpanjang dalam sejarah AS yang telah berlangsung 39 hari, pasar mulai menunjukkan tanda-tanda optimisme baru. Senat AS dikabarkan semakin dekat mencapai kesepakatan untuk membuka kembali pemerintahan dan membatalkan sebagian pemutusan hubungan kerja pegawai federal. Kesepakatan yang sedang dibahas disebut akan mendanai operasional pemerintah hingga Januari dan mencakup
News
OpenAI menghadapi 7 gugatan serius di AS. ChatGPT dan GPT-4o dituduh memicu bunuh diri dan delusi pada pengguna, bahkan yang tanpa riwayat masalah mental